Reuters/Tri Wahyuni , CNN Indonesia | Sabtu, 11/11/2017 13:45 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Pemimpin ISIS yang sulit ditangkap, Abu Bakr al-Baghdadi, diperkirakan telah berada di Suriah. Dia dilaporkan berada di kota Albu Kamal saat tentara Suriah dan sekutunya menggelar operasi pembersihan.Sebelumnya ada laporan bahwa dia telah terbunuh, namun pada September sebuah rekaman audio dari pemimpin tertutup tersebut dirilis, menunjukkan bahwa dia masih hidup. Informasi terakhir menyebut Baghdadi, yang menyatakan dirinya khalifah tiga tahun yang lalu, bersembunyi di padang pasir di wilayah Albu Kamal.
Baca Kelanjutan VIDEO: Pemimpin ISIS al-Baghdadi Sembunyi di Suriah : http://ift.tt/2zvj6rrBagikan Berita Ini
0 Response to "VIDEO: Pemimpin ISIS al-Baghdadi Sembunyi di Suriah"
Post a Comment