Search

Gedung Trump Tower Kebakaran

Reuters , CNN Indonesia | Senin, 08/01/2018 20:29 WIB

Jakarta, CNN Indonesia -- Kebakaran dilaporkan terjadi di Trump Tower, Manhattan, New York, Amerika Serikat pada Senin (8/1) pagi waktu setempat.

Presiden Donald Trump sendiri saat ini sedang berada di Washington.

Sementara itu, tidak ada laporan korban akibat kebakaran ini.

Dari beberapa foto yang beredar di media sosial, tampak asap membumbung dari bagian sudut atas gedung Trump Tower.

CBS News juga melaporkan bahwa pemadam kebakaran tampak sudah berada di area atap gedung.

Trump Tower merupakan gedung 68 lantai milik Donald Trump yang terdiri apartemen mewah dan perkantoran. Gedung ini juga adalah tempat tinggal utama Trump sebelum ia terpilih menjadi presiden AS.

(stu)

Let's block ads! (Why?)

Baca Kelanjutan Gedung Trump Tower Kebakaran : http://ift.tt/2D8VSXL

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Gedung Trump Tower Kebakaran"

Post a Comment

Powered by Blogger.