Reuters/Muhammad Amas , CNN Indonesia | Senin, 15/01/2018 11:28 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Kapal cepat yang membawa 31 penumpang meledak di depan pulau Phi Phi Le di provinsi Krabi, Thailand selatan, Minggu (14/01), melukai 16 wisatawan, sebagian besar wisatawan dari China. Dari 16 korban luka-luka, enam orang dalam kondisi kritis. Staf rumah sakit Phi Phi mengatakan kepada Reuters, tujuh orang telah dipindahkan ke rumah sakit di Phuket untuk perawatan lebih lanjut dan sembilan lainnya telah dipulangkan.
Let's block ads! (Why?)
Baca Kelanjutan VIDEO: Kapal Wisata Meledak di Thailand Selatan : http://ift.tt/2FBSaqi
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Kisruh Brexit, PM Inggris Akan Umumkan Hari Pengunduran Diri
Jakarta, CNN Indonesia -- Perdana Menteri Inggris, Theresa May, diperkirakan akan mengumumkan hari … Read More...
Sayat Mertua karena Dituduh Selingkuh, Ibu di Singapura Dibui
Jakarta, CNN Indonesia -- Seorang warga Singapura, Nurul Natasha Sazali, dijatuhi hukuman penjara d… Read More...
Berderai Air Mata, PM Inggris Umumkan Hari Pengunduran Diri
Jakarta, CNN Indonesia -- Dengan berderai air mata, Theresa May mengumumkan bahwa ia akan meng… Read More...
Mal di Brasil Gelar Pameran Anak untuk Diadopsi
Jakarta, CNN Indonesia -- Sebuah pusat perbelanjaan di Brasil menggelar parade untuk memamerka… Read More...
Trump Desak Intel Kooperatif Selidiki Spionase Tim Kampanye
Jakarta, CNN Indonesia -- Presiden Donald Trump memerintahkan komunitas intelijen "bersikap ko… Read More...
0 Response to "VIDEO: Kapal Wisata Meledak di Thailand Selatan"
Post a Comment