
Reuters/Andito Gilang & , CNN Indonesia | Kamis, 22/03/2018 17:13 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Tim pencarian dan penyelamatan Malaysia masih berusaha menyelamatkan awak kapal yang hilang Kamis (22/3) setelah kapal pengeruk pasir terbalik satu hari sebelumnya di perairan Selat Malaka di Malaysia.Mereka berencana mengirim 20 penyelam ke lokasi kejadian dalam operasi pencarian dan penyelamatan.
Ada 18 awak di kapal itu, termasuk satu warga Malaysia, satu warga Indonesia dan 16 warga China. Satu WNI termasuk di antara awak yang hilang.
Baca Kelanjutan VIDEO: Kapal Pasir Terbalik di Malaysia, Satu WNI Hilang : http://ift.tt/2pAILZ9Bagikan Berita Ini
0 Response to "VIDEO: Kapal Pasir Terbalik di Malaysia, Satu WNI Hilang"
Post a Comment