Search

VIDEO: Erdogan dan Putin Akan Resmikan Pembangkit Nuklir

Reuters/Tri Wahyuni, CNN Indonesia | Rabu, 04/04/2018 22:49 WIB

Jakarta, CNN Indonesia -- Presiden Rusia Vladimir Putin tiba di Ankara Turki pada Selasa (3/4), disambut Presiden Turki Tayyip Erdogan dengan upacara resmi. Keduanya dijadwalkan menghadiri peletakan batu pertama pembangkit nuklir Akkuyu.

Pembangkit senilai US$20 miliar itu merupakan bagian dari Visi 2023 Erdogan, yang menandai berdirinya Turki modern dan untuk mengurangi ketergantungan Turki pada impor energi.

Let's block ads! (Why?)

Baca Kelanjutan VIDEO: Erdogan dan Putin Akan Resmikan Pembangkit Nuklir : https://ift.tt/2Jiamal

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "VIDEO: Erdogan dan Putin Akan Resmikan Pembangkit Nuklir"

Post a Comment

Powered by Blogger.