Paolo Duterte mengumumkan pengunduran dirinya dalam sesi khusus Dewan Kota Davao.
"Ini, di antara yang lainnya, termasuk fitnah atas reputasi nama saya dalam insiden kasus penyelundupan Bea Cukai, dan pertengkaran dengan anak perempuan saya."
September lalu, Paolo memberi kesaksian dalam investigasi senat terkait penyelundupan narkotika senilai US$125 juta dari China. Oposisi Rodrigo Duterte mengatakan bahwa mereka mencurigai Paolo membantu memudahka masuknya barang selundupan itu ke Manila. Paolo membantah bahwa ia terlibat.
Davao sendiri merupakan kampung halaman Presiden Duterte, dan wali kotanya saat ini adalah adik Paolo sendiri, Sara Duterte-Carpio. (stu)
Baca Kelanjutan Anak Presiden Duterte Mundur sebagai Wakil Wali Kota Davao : http://ift.tt/2l7FYnPBagikan Berita Ini
0 Response to "Anak Presiden Duterte Mundur sebagai Wakil Wali Kota Davao"
Post a Comment