Reuters/Andito Gilang & , CNN Indonesia | Selasa, 06/03/2018 16:25 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Konvoi bantuan PBB mulai memasuki daerah yang dikuasai pemberontak di Ghouta Timur, Damaskus pada Senin (5/3).
Konvoi tersebut adalah pengiriman bantuan pertama memasuki wilayah tersebut sejak jeda kemanusiaan yang didukung Rusia mulai berlaku tujuh hari yang lalu.
Sebanyak 46 truk bantuan memasuki Distrik Douma di Ghouta Timur melalui Wafidin yang melintasi timur laut Damaskus. Pasokan bantuan tersebut kemudian akan didistribusikan ke sekitar 27.500 orang di daerah tersebut.
Pengiriman yang telah lama dinanti tersebut dilakukan sehari setelah PBB mengumumkan pengiriman kiriman tersebut pada Senin (5/3).
Let's block ads! (Why?)
Baca Kelanjutan VIDEO: Konvoi Bantuan PBB Mulai Masuki Ghouta Timur : http://ift.tt/2oU3CpH
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Peluk Penyanyi, Perempuan Saudi Terancam Dua Tahun Bui
CNN Indonesia, CNN Indonesia | Rabu, 25/07/2018 13:41 WIB
Bagikan :
Jakarta, CNN Indone… Read More...
Kutukan Politikus Pakistan: Pemilih Milenial dan Media SosialJakarta, CNN Indonesia -- Gerombolan anak muda Pakistan bersenjata ponsel pintar mengerubungi mobil … Read More...
VIDEO: Remaja Thailand yang Terperangkap di Gua Jadi Biksu
Reuters/Tri Wahyuni, CNN Indonesia | Rabu, 25/07/2018 15:13 WIB
Bagikan :
Jakarta, CNN … Read More...
Pemilu Pakistan, Bom Bunuh Diri di TPS Tewaskan 28 Orang
Riva Dessthania Suastha, CNN Indonesia | Rabu, 25/07/2018 14:51 WIB
Bagikan :
Jakarta, … Read More...
Pemilu Pakistan, Khan Berharap Kalahkan Partai Eks-PM Korup
Jakarta, CNN Indonesia -- Bintang kriket yang kini menjadi politikus, Imran Khan, berharap bisa jad… Read More...
0 Response to "VIDEO: Konvoi Bantuan PBB Mulai Masuki Ghouta Timur"
Post a Comment